You are hereBlogs

Blogs


Singkirkan Iri Hati, Si Penghambat Kemajuan Hidup

Iri hati sering datang tanpa diduga, bahkan dengan pemicu yang tampaknya sepele.

Inilah yang saya alami pada suatu Minggu, ketika mengikuti lomba gerak jalan bersama teman-teman kantor. Saya meninggalkan acara lebih cepat untuk pergi ke gereja, jadi saya berikan dua kupon lucky draw kepada seorang teman. “Kalau menang, hadiahnya buat kamu saja,” begitu pesan saya.

Mengenal Sifat-Sifat Allah Melalui Mazmur

Ketika saya membaca Mazmur, saya menemukan apa yang saya sebut “bahasa doa” terjalin di seluruh bagian kitab. Bahasa yang terbuka, rentan, hormat dan terkadang putus asa. Ini adalah bahasa yang mengungkap sifat-sifat Allah, bagaimana interaksi-Nya dengan manusia dan sebaliknya.

Manakah Jalan Menuju Surga?

Sewaktu saya SMA, teman sebangku saya meminjamkan buku tentang surga dan neraka. Usai membacanya, saya jadi ketakutan karena dihantui oleh neraka yang digambarkan dalam buku itu. Saya merasa tidak punya cukup bekal untuk pergi ke surga.

Menemukan “Ribka-mu”

Salah satu kisah cinta dalam Alkitab yang menginspirasi ialah kisah Ishak dan Ribka. Yang menarik, kisah tersebut tidak memfokuskan hubungan mereka setelah bertemu, tetapi bagaimana keduanya bisa bertemu.

Begitu banyak orang mencari pasangan hidup; Anda mungkin salah satunya. Perjalanan cinta biasanya dimulai dari menemukan orang yang tepat—sang “Ribka” Anda. Pertanyaannya, bagaimana caranya?

“Saya Percaya Tuhan Yesus”: Bicara itu Mudah, Apa Buktinya?

Kalau ditanya, “Apakah Anda percaya Tuhan Yesus?” mungkin ada di antara kita langsung menjawab, “Ya. Saya percaya Yesus adalah Tuhan dan Juru Selamatku.” Atau, “Saya menyembah Yesus,” dan semacamnya.

Roh Kudus: Sang Penolong dan Penghibur di Kala Susah

Beberapa tahun lalu, seorang teman saya kehilangan anak sulungnya yang jatuh sakit secara mendadak. Empat tahun kemudian, suaminya meninggal akibat kecelakaan. Melihat bagaimana teman saya benar-benar terpuruk saat itu, saya hanya bisa berdoa agar Tuhan menguatkan dia.

Rumus Kepercayaan Daud yang Hakiki

Saat kita lemah dan berada dalam situasi sulit, masihkah kuatkah kepercayaan kita kepada Tuhan? Atau, sebaliknya, kita marah dan menyalahkan Tuhan? Bagaimana kalau kita ternyata lebih sering mengalami yang kedua?

Kristen Zona Nyaman

Apakah Anda merasa hidup rohani Anda biasa-biasa saja, stagnan, tanpa berkat, dan tidak ada pertumbuhan? Hati-hati, Anda mungkin sedang menjadi Kristen Zona Nyaman.

Hikmat: Bagaimana Cara Mendapatkannya?

Salah satu hal yang menjadikan sosok Salomo begitu terkenal adalah hikmat. Tertulis di Alkitab, bahwa sebelum dan sesudah Salomo, tidak akan ada orang yang begitu berhikmat seperti dia. Bahkan ratu negeri Syeba pun datang berkunjung untuk membuktikan dan merasakan sendiri hikmat Salomo (1 Raja-raja 10:1-13).

Menanti Jodoh Kristen: Ketika Hidup Single Terasa Menakutkan

Setahun lalu, saya bertemu seorang wanita single Kristen. Dia telah menantikan pasangan hidup selama tiga belas tahun. Dia mengutarakan keputusan untuk meninggalkan imannya karena mendapat jodoh yang bukan Kristen. Beberapa bulan kemudian, seorang wanita lainnya juga membuat keputusan yang serupa, dengan memilih pasangan yang bukan Kristen.