You are heree-JEMMI No.42 Vol.06/2003 / Perspectives On The World Christian Movement
Perspectives On The World Christian Movement
Perspectives on The World Christian Movement terdiri atas 15 pelajaran yang memberikan gambaran ringkas tentang pelayanan misi dan memperlengkapi para pesertanya dengan pengetahuan strategis tentang Alkitab, sejarah, budaya yang mendukung keterlibatan mereka dalam pelayanan misi. Kursus ini ditujukan bagi orang dewasa dan tidak dibatasi usia. Setiap gereja bisa menyelenggarakan kursus ini di tempat masing-masing, atau mereka juga bisa mengadaptasi pelajaran-pelajaran dari kursus ini sesuai dengan keperluan. Pelajaran-pelajaran ini telah diadaptasi menjadi Worldwide Perspectives, Perspectives Exposure, Life from God’s Perspective, Vision for the Nations, Path to God’s Glory, etc. Perspective memobilisasi lebih banyak gereja dan misionaris untuk menggunakan bahan-bahan tersebut.
- Login to post comments
- 2442 reads